Cara Memberi Emoticon Lucu pada Postingan Blog
Ingin postingan blognya terlihat menarik dengan emoticon?? Emoticon adalah gambar-gambar lucu yang bisa bergerak dan biasanya menampilkan ekspresi-ekspresi lucu. Contohnya seperti ini
Menarik bukan? Jika ingin postingannya lebih lucu, berikut caranya:
1. Pertama buka entri baru setelah itu ketik kata-kata yang kamu inginkan terlebih dahulu.
2. Buka situs yang menyediakan emoticon-emoticon lucu, atau kamu bisa klik link ini emoticon lucu. Klik icon yang kamu inginkan. Tetapi karena kamu ingin posting icon ini ke blogger, maka pilihlah icon yang disediakan untuk blogger. Setelah mengklik icon yang kamu inginkan, copy kotak code pada bagian atas dan klik "Click to Copy".
3. Kembali ke entri baru tadi, tekan Ctrl+V maka selesailah. Sekarang terbitkan entri kamu atau post entry kamu dan lihatlah hasilnya.
Selamat mencoba
http://www.smileycodes.info
BalasHapusJuga salah satu situs recommendation utk smiley :)
okke nis. :D
BalasHapuskok gak bisa sih aku.?
BalasHapusKomentar ini telah dihapus oleh pengarang.
BalasHapusmasa gak bisa?? sy bisa kok. hehe. ok, klo tdk bisa, sy coba buatkan lagi postingan ttg cara memasang emoticon ini beserta gambar.. nanti diliat yah
BalasHapuswah aku coab ya :D
BalasHapusDitunggu kunjungan baliknya ya ke http://articles.century21.co.id